Yahoo Malaysia Web Search

Search results

  1. Jul 10, 2024 · Kinerja Emiten Salim di Paruh Pertama 2024. Sejumlah emiten terafiliasi Anthoni Salim di Tanah Air bekerja moncer. Data per 10 Juli 2024 di sesi penutupan pasar, AMMN menjadi saham Salim yang berkinerja paling tinggi dengan kenaikan year to date (YTD) 73,28 persen di level Rp11.350 per saham.

  2. Jul 10, 2024 · Nama Salim merujuk kepada pendiri perusahaan ini pertama kali yaitu Sudono Salim dan keluarganya. Saat ini group konglomerasi ini mengelola puluhan perusahaan. Dari puluhan perusahaan tersebut setidaknya 7 diantaranya sudah masuk Bursa Efek Indonesia.

  3. Jul 11, 2024 · Saat ini mengepalai Grup Salim, Anthoni dengan nama asliny Liem Hong Sien lahir pada 25 Oktober 1949. Dia merupakan anak bungsu dari tiga bersaudara pasangan Sudono Salim dan Lie Kim Nio. Salim Group sendiri merupakan perusahaan milik ayahnya yang pernah mengalami masa kejayaan sebelum terjadi krisis moneter pada 1998.

  4. Jun 28, 2024 · Di mata Sudono Salim, mertua Soekarno, Hasan Din, adalah orang baik dan bisa membawa hoki. Dia pun sering melakukan hal ini agar bisa sukses. Foto: Presiden pertama Indonesia Soekarno saat bertemu Presiden Prancis Jenderal de Gaulle Di Istana Elysée, di Paris, Prancis, pada 21 Juni 1963.

  5. Jul 10, 2024 · Anthoni Salim, putra dari mendiang Sudono Salim, merupakan pemilik kerajaan bisnis sejumlah emiten yang melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI). Untuk menyebut beberapa, PT Indofood Sukses Makmur Tbk (INDF), PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk (ICBP), PT Salim Ivomas Pratama Tbk (SIMP), PT PP London Sumatra Indonesia Tbk (LSIP), PT Indoritel ...

  6. 4 days ago · 6. Sudono Salim. Keluarga Sudono Salim adalah imigran asal China yang pindah ke Indonesia pada tahun 1939. Pada masa itu, China merupakan negara yang mengalami kemiskinan sehingga banyak warga yang memilih untuk merantau demi mencari kehidupan yang lebih baik di negara lain. Perjalanan awal Sudono Salim di Indonesia tidaklah mudah.

  7. Jul 4, 2024 · PT. Indofood Sukses Makmur Tbk dan PT. Indofood CBP Sukses Makmur Tbk. (IDX: ICBP) merupakan produsen berbagai jenis makanan dan minuman yang bermarkas di Jakarta, Indonesia. Perusahaan ini didirikan pada tanggal 14 Agustus 1990 oleh Sudono Salim dengan nama PT. Panganjaya Intikusuma yang pada tanggal 5 Februari 1994 menjadi Indofood Sukses Makmur.